Koramil Duduksampeyan Dampingi Serbuan Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun 

    Koramil Duduksampeyan Dampingi Serbuan Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun 

    GRESIK - Mulai merata, serbuan vaksinasi yang diberikan kepada anak-anak usia 6-11 Tahun yang ada di Kabupaten Gresik. Pelaksanaan dilakukan secara bertahap dengan vaksinator dari beberapa tenaga Kesehatan dengan didampingi Babinsa dari jajaran Kodim 0817/Gresik, Senin (10/1/2021).

    Sama halnya dengan pelaksnaan Vaksinasi Dosis ke-1 yang dilakukan di Kecamatan Duduksampeyan menyasar beberapa Siswa Sekolah Dasar yang diantaranya diberikan kepada siswa SDN Samirplapan, SDN Tebaloan, SDN 83 Gresik serta MI Roudrotul Mutaalim dengan alokasi keseluruhan berjumlah 206 vaksin berhasil diberikan.

    Vaksinator dari Puskesmas Duduksampeyan didampingi Babinsa Koramil 0817/11 Duduksampeyan Serda Rokim, berjalan dengan lancar.

    Babinsa Koramil 0817/11 Duduksampeyan Serda Rokim mengatakan, sebelum dimulai pelaksanaan vaksin, Himbauan dan Edukasi disampaikan dengan baik sehingga anak-anak memahami akan kegunaan vaksin yang diberikan agar meningkatkan kekebalan tubuhnya, " ujarnya.

    Menurutnya, saat ini Kabupaten Gresik sudah 100 persen memulai kegiatan belajar tatap muka. Sehingga dibutuhkan kekebalan tubuh kepada anak-anak secara maksimal agar dapat memproteksi tubuh dari penyebaran virus covid-19. Oleh Karena itu, setiap aktifitas dimasa pandemi wajib untuk membiasakan diri mematuhi protokol kesehatan dan mempunyai kekebalan tubuh yang baik, ” imbuh Serda Rokim. (Jon)

    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Puluhan Anggota Polres Gresik Diganjar Prestasi 

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Gresik Dampingi Bupati Gresik Raih...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?

    Ikuti Kami